TERM OF REFERENCE (TOR) LOMBA CATUR TEUKU UMAR TINGKAT PERGURUAN TINGGI SE-ACEH

Source of Inspiration

UNIVERSITAS TEUKU UMAR MEULABOH-ACEH BARAT

TERM OF REFERENCE (TOR) LOMBA CATUR TEUKU UMAR TINGKAT PERGURUAN TINGGI SE-ACEH

A. LATAR BELAKANG Universitas Teuku Umar (UTU) merupakan Universitas kebanggaan Masyarakat Barat selatan Aceh berkewajiban mengembangkan Pendidikan, Ekonomi, Budaya dan Olah Raga di bidang olah raga terdapat satu cabang olah raga yaitu Catur Teuku Umar dimana Catur Teuku Umar tersebut telah ada semenjak jaman pejajahan Belanda. Kegiatan ini adalah wujud rasa tanggung jawab UTU untuk mengharumkan nama Pahlawan Masyarakat Aceh yaitu Teuku Umar Johan Pahlawan dan menghidupkan kembali Permainan Rakyat yang hampir puna di kalangan Masyarakat Aceh. B. TUJUAN DAN TUJUAN • • • • •

Memperkenalkan kembali cabang olah raga Catur Teuku Umar ke Masyarakat. Meningkatkan kemampuan mengatur strategis cara menyerang dan bertahan Mengasah ketangkasan berfikir. Mengendalikan emosi sesama pemain Saling menghargai dan jujur sesama pemain

C. TATA TERTIB PERMAINAN a. UMUM • Permainan tidak ada batas waktu. • Catur cabang mempunyai 1(satu) Raja 1 (satu) Ratu. Prajurit berjumlah 28 Orang. • Prajurit lawan berjumlah 28 Orang langsung ditempelkan anak pertama 8 Prajurit dan langsung dimakan. b. • • • • • •

Uraian Permainan Permainan dilakukan oleh dua orang Prajurit lawan harus mengurung Raja dan Ratu Raja menghindari Prajurit agar tidak terkurung Raja harus melangkahi Prajurit Lawan dengan lompatan ganjil yaitu : 1/3/5/7 Permainan berlangsung tiga kali gim apabila set pertama dan kedua bermain imbang (1:1) Dilanjutkan set ke tiga untuk penentuan pemenang Jika Permainan berlangsung dua kali gim berturut-turut maka dialah yang menjadi pemenang.

C Penentuan pemenang • Apabila Raja dan Ratu tidak dapat dipagar maka Raja sebagai pemenang • Apabila Raja dan Ratu terkurung maka Prajurit yang sebagai pemenang.

D. PESERTA LOMBA • Peserta adalah Mahasiswa aktif D3/S1 dari Perguruan Tinggi Negeri maupun Swasta se-Aceh.

E. KRITERIA PENDAFTARAN Peserta lomba tidak dikenakan biaya pendaftaran. Peserta mengisi formilir pendaftaran yang dapat didownload melalui www.utu.ac.id yang kemudian dikirimkan kembali kepada panitia melalui alamat email [email protected] Formulir pendaftaran yang disertai Surat Rekomendasi yang ditandatangani oleh pimpinan perguruan Tinggi, copy KTM diterima panitia selambatlambatnya pada tanggal 31 Okterber 2015 pukul 24.00 Wib.

F. PENJURIAN • Permainan Perlombaan dilakukan pada tanggal, 7-8 November 2015 (Sistem Gugur) berhadapan langsung dan mejaring 10 terbaik tanggal, 9-10 November 2015 (penentuan 5 nominator terbaik). Perlombaan diadakan di Universitas Teuku Umar dan melibatkan juri-juri terbaik di Universitas Teuku Umar. Penjurian terhadap lima nominator akan menghasilkan tiga nominator terbaik sebagai juara serta dua nonimator sebagai harapan. G. PENGHARGAAN Pemenang Lomba Catur Teuku Umar ini akan mendapatkan penghargaaan sebagai berikut: Juara I Juara II Juara III Juara Harapan 1 Juara Harapan 2

: Rp 7.500.000,00 + tropi Gubernur Aceh + piagam : Rp 6.000.000,00 + tropi Bupati Aceh Barat + piagam : Rp 5.000.000,00 + tropi Rektor UTU + piagam : Rp 4.000.000,00 + piagam : Rp 3.000.000,00 + piagam

Hadiah bagi pemenang lomba diberikan secara langsung pada acara UTU Awards Night tanggal 11 November 2015. H. JADWAL KEGIATAN Sosialisasi kegiatan Pendaftaran Perlombaan Penentuan 10 terbaik dan Penetuan 5 Nominator terbaik Pengumuman Pemenang di UTU Awards Night

I.

INFORMASI DAN KETERANGAN Sekretariat Panitia UTU Awards Website: www.utu.ac.id/ Email : [email protected] Universitas Teuku Umar Jalan Alue Peunyareng, Meureubo, Meulaboh-Aceh Barat Contact Person : Burhanuddin 0812 69 3433 5 Tanhar 0853 5986 1513

Agustur-September 2015 1 Sept-31 Okt 2015 7-8 November 2015 9-10 November 2015 11 November 2015

CATUR TEUKU UMAR.pdf

There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. CATUR TEUKU UMAR.pdf. CATUR TEUKU UMAR.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

712KB Sizes 7 Downloads 101 Views

Recommend Documents

CATUR TEUKU UMAR.pdf
CATUR TEUKU UMAR.pdf. CATUR TEUKU UMAR.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying CATUR TEUKU UMAR.pdf. Page 1 of 2.

CERDIK CATUR NEW RATING (NOV @ DIS) A-Z.xlsUPDATE13NOV2 ...
CERDIK CATUR NEW RATING (NOV @ DIS) A-Z.xlsUPDATE13NOV2.pdf. CERDIK CATUR NEW RATING (NOV @ DIS) A-Z.xlsUPDATE13NOV2.pdf. Open.