BB03-RK15-RII.0 27 Mei 2015

RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT) Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Deskripsi Singkat Mata Kuliah

: : : : :

Kompetensi Umum

:

ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, dan investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka.

No

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan

1 1

2 Seteah mengikuti kegiatan tutorial ke 1 mahasiswa dapat: 1. Menjelaskan konsep PJJ dan belajar mandiri 2. Menjelaskan jenis-jenis kegiatan yang akan dilakukan oleh mahasiswa selama tutorial 3. Menjelaskan ruang lingkup materi mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro dengan menggunakan peta konsep 4. Menjelaskan cara membaca cepat 5. Mempraktekkan cara membaca cepat 6. Menjelaskan cara membuat peta konsep mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro.

3 Orientasi Tutorial Dan Belajar yang Efektif Secara Mandiri

Sub Pokok Bahasan 4 1. Ruang lingkup tutorial 2. Belajar efektif secara mandiri

Metode Tutorial 5 1. Penyampaian materi 2. Diskusi/ Tanyajawab 3. Kerja individu/ Kelompok

Tugas Tutorial 6 Tugas Partisipasi

Daftar Pustaka 8 1. Harmadi, Sonny H. B.(2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka. 2. Kementerian P & K. (2012). Penyelengga-raan Pendidikan Jarak Jauh Pada Pendidikan Tinggi. Jakarta: Biro Hukum dan Organisasi. 3. Universitas Terbuka. 2015. Katalog UT. Jakarta: Universitas Terbuka.

Tutorial ke 9 1

No

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan

3

4

1

2 7. Membuat peta konsep untuk memahami isi materi modul Pengantar Ekonomi Makro.

2

Konsep Dasar Setelah mengikuti kegiatan Ilmu Ekonomi dan Pendapatan tutorial ke 2 mahasiswa dapat: 1. Menjelaskan konsep dasar Nasional. dalam ilmu ekonomi. 2. Membedakan antara ekonomi mikro dengan ekonomi makro 3. Membedakan pemikiran ekonomi antara aliran klasik, sosialisme marxis, neoklasik, dan keynesian. 4. Menjelaskan pendekatan pengeluaran dalam pengukuran PDB 5. Menyebutkan kelemahankelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian.

3

Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 3 mahasiswa dapat: 1. Menerapkan faktor-faktor yang menentukan tingkat konsumsi nasional 2. Menerapkan faktor-faktor yang

Konsumsi, Tabungan, dan Investasi.

Metode Tutorial 5

1. Presentasi mahasiswa 1. Konsep dasar dalam ilmu ekonomi. 2. Pemikiran ekonomi aliran klasik, sosialisme 3. marxis, neoklasik, dan keynesian. 4. Pendekatan pengeluaran dalam pengukuran PDB. 5. Kelemahan-kelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian.

2. Kerja Individu/ Kelompok

1. Faktor-faktor penentu tingkat konsumsi nasional.

1. Presentasi mahasiswa 2. Kerja Individu/ Kelompok 3. Penyampaian

2. Faktor-faktor pendorong investasi.

Tugas Tutorial 6

Tugas Partisipasi

Daftar Pustaka 8

Tutorial ke 9

1. Deliarnov. (2004). Perkembangan Pemikiran Ekonomi. Jakarta: PT. Raja Grafindo P.

2

2. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka.

3. Penyampaian materi 4. Diskusi/ Tanyajawab

a. Tugas tutorial I untuk penguasaan konsep pada

1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka. 2. Samuleson, P. A., dan Nordhaus, W.D. (1989).

3

No

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan

1

2 pendorong investasi 3. Menerapkan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga.

3

Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 4 mahasiswa dapat:

4

1. Menerapkan faktor-faktor yang menyebabkan pergeseran kurva permintaan agregat. 2. Menerapkan angka pengganda pada perekonomian dalam jangka pendek. 3. Membedakan antara mata uang dalam peredaran dengan uang beredar. 4. Menerapkan faktor yang mempengaruhi permintaan uang untuk tujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi 5. Menerapkan fungsi-fungsi utama bank sentral

Permintaan Agregat dan Angka Pengganda, dan Uang dan peranannya dalam Perekonomian.

Sub Pokok Bahasan

Metode Tutorial 5 materi. 4. Diskusi/ Tanyajawab

4 3. Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga. 1. Faktor-faktor penyebab 1. pergeseran kurva permintaan agregat. 2. 2. Angka pengganda.pada suatu perekonomian dalam 3. jangka pendek 3. Mata uang dalam peredaran dan uang 4. beredar 4. Faktor yang mempengaruhi permintaan uang untuk tujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi. 5. Fungsi-fungsi utama Bank sentral

Presentasi mahasiswa Kerja Individu/ kelompok Penyampaian materi Diskusi/ Tanyajawab

Tugas Tutorial 6 modul 1 dan modul 2 b.Tugas Partisipasi Tugas Partisipasi

Daftar Pustaka 8 Economics. 13th Edition. McGraw-Hill.

1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka. 2. Samuleson, P. A., dan Nordhaus, W.D. (1989). Economics. 13th Edition. McGraw-Hill.

Tutorial ke 9

4

No

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan

1

2 Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 5 mahasiswa dapat:

3 Peran pemerintah dalam perekonomian, dan kebijakan fisskal.

5

1. Menerapkan sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar.

6

2. Membedakan antara kebijakan fiskal ekspansif dengan kebijakan fiskal kontraktif Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 6 mahasiswa dapat: 1. Menerapkan determinan penawaran agregat. 2. Menerapkan teori-teori pertumbuhan ekonomi. 3. Menerapkan kebijakan dalam menangani inflasi 4. Menerapkan kebijakan dalam menangani pengangguran. 5. Menerapkan teori-teori siklus bisnis.

Sub Pokok Bahasan 4 1. Sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar 2. Kebijakan fiskal ekspansif dan kebijakan fiskal kontraktif .

1. 2.

3.

4.

Penawaran Agregat.dan Pertumbuhan Ekonomi, dan Stabilitas Harga, Pengangguran. dan Siklus Bisnis.

1. Determinan penawaran agregat.

1. 2.

2. Teori-teori Pertumbuhan ekonomi. 3. 3. Kebijakan Anti Inflasi. 4. Kebijakan menangani Pengangguran. 5. Teori-teori Siklus bisnis.

4.

Metode Tutorial 5 Presentasi mahasiswa Kerja Individu/ Kelompok Penyampaian materi. Diskusi/ Tanyajawab Presentasi mahasiswa Kerja Individu/ Kelompok Penyampaian materi. Diskusi/ Tanyajawab

Tugas Tutorial 6 a. Tugas Partisipasi b. Tugas Tutorial II untuk penguasaan konsep pada modul 3 dan modul 4. Tugas Partisipasi

Daftar Pustaka 8 1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka.

Tutorial ke 9 5

2. Samuleson, P. A., dan Nordhaus, W.D. (1989). Economics. 13th Edition. McGraw-Hill..

1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka. 2. Sukirno, S. (1985) Pengantar Teori Ekonomi Makro. Jakarta, LPFEUI.

6

No

Kompetensi Khusus

1 7

2 Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 7 mahasiswa dapat: 1. Menerapkan konsep aliran barang / jasa dan uang antar negara. 2. Menerapkan konsep nilai tukar. 3. Menerapkan pasar valuta asing dalam perekonomian terbuka. 4. Menerapkan struktur neraca pembayaran. 5. Menerapkan kebijakan pemerintah dalam perekonomian terbuka.

3 Perekonomian Terbuka.

Setelah mengikuti kegiatan tutorial ke 8 mahasiswa dapat:: 1. Merangkum seluruh materi yang dibahas dalam mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro. 2. Menerapkan beberapa konsep materi yang dibahas dalam mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro. 3. Mengidentifikasi keterkaitan konsep yang satu dengan konsep lain dalam Pengantar Ekonomi Makro.

Semua pokok bahasan yang ada di BMP ESPA4110 (Pengantar Ekonomi Makro).

8

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan 4 1. Konsep aliran barang/ jasa dan uang antar negara 2. Konsep nilai tukar.

Metode Tutorial 5 1. Presentasi mahasiswa

Tugas Tutorial 6 a. Tugas Partisipasi

2. Kerja Individu/ Kelompok

b. Tugas Tutprial III untuk penguasaan konsep pada modul 5 dan modul 6.

3. Pasar valuta asing. 4. Struktur neraca pembayaran.

3. Penyampaian materi.

5. Kebijakan pemerintah dalam perekonomian terbuka.

4. Diskusi/ Tanyajawab

Semua sub pokok bahasan yang ada di BMP ESPA4110 (Pengantar Ekonomi Makro).

1. Presentasi mahasiswa 2. Kerja Individu/ Kelompok 3. Penyampaian materi. 4. Diskusi/ Tanyajawab

Tugas Partisipasi

Daftar Pustaka 8 1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka.

Tutorial ke 9 7

2. Todaro, P.M. (2006). Ecnomic Development. USA:Pearson AddiSon Westley.

1. Harmadi, Sonny H. B. (2014). Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta: Universitas Terbuka. 2. Samuleson, P. A., dan Nordhaus, W.D. (1989). Economics. 13th Edition. McGraw-Hill..

8

BB-03-RK16-RII.0 27 Mei 2015 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT)

Tutorial keKode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

: : : : : :

Kompetensi Khusus

:

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: :

1 (Satu) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, dan investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. 1. Menjelaskan konsep PJJ dan belajar mandiri 2. Menjelaskan jenis-jenis kegiatan yang akan dilakukan oleh mahasiswa selama tutorial 3. Menjelaskan ruang lingkup materi mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro dengan menggunakan peta konsep 4. Menjelaskan cara membaca cepat 5. Mempraktekkan cara membaca cepat 6. Menjelaskan cara membuat peta konsep mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro. 7. Membuat peta konsep untuk memahami isi materi modul Pengantar Ekonomi Makro. Orientasi Tutorial dan Belajar Mandiri secara Efektif . 1. Ruang lingkup tutorial. 2. Belajar efektif secara mandiri.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL :

No.

1. 2.

3.

Tahapan

Persiapan Tutorial Kegiatan Pendahuluan

Kegiatan Penyajian

Rincian Kegiatan

Media dan Waktu Sumber (menit) Belajar Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa, meperkenalkan diri, 5 mengkonfirmasi maksud kedatangan mahasiswa di tempat tutorial, menanyakan apa yang diharapkan dari mengikuti tutorial, menjelaskan topik bahasan tutorial pada hari pertama tutorial dan kaitannya dengan topik tutorial berikutnya. • Video, Ppt, Laptop, 1. Tutor menjelaskan konsep PJJ, belajar 105 LCD, Peta mandiri, tutorial, dan tujuan tutorial. Konsep 2. Tutor menjelaskan perbedaan tutorial dengan kuliah, hal-hal yang harus dikerjakan mahasiswa selama mengikuti program tutorial, dan tata cara penilaian dalam tutorial. 3. Tutor membuka sesi tanya jawab dengan mahasiswa. 4. Tutor menjelaskan ruang lingkup mata kuliah dengan menggunakan peta konsep. 5. Tutor menjelaskan cara belajar mandiri yang efektif melalui membaca cepat, membaca pemahaman dan membuat peta konsep.

No.

4.

Tahapan

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

6. Mahasiswa berlatih membaca cepat dan membaca pemahaman. 7. Mahasiswa berlatih membuat peta konsep untuk memahami isi materi modul. 8. Tutor memberi umpan balik atas hasil diskusi. a. Tutor bersama mahasiswa merangkum dan menyimpulkan hasil tutorial. b. Tutor membagi mahasiswa menjadi 2 kelompok. Setiap kelompok diberi tugas membuat peta konsep dari modul 1 dan modul 2 MK Pengantar Ekonomi Makro yang akan dibahas pada pertemuan kedua. c. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial kedua.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

10

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: : : : : :

2 (Dua) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. : 1. Menjelaskan konsep dasar dalam ilmu ekonomi. 2. Membedakan antara ekonomi mikro dengan ekonomi makro 3. Membedakan pemikiran ekonomi antara aliran klasik, sosialisme marxis, neoklasik, dan keynesian. 4. Menjelaskan pendekatan pengeluaran dalam pengukuran PDB 5. Menyebutkan kelemahan-kelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian. : Konsep Dasar Ilmu Ekonomi dan Pendapatan Nasional. : 1. Konsep dasar dalam ilmu ekonomi. 2. Pemikiran ekonomi aliran klasik, sosialisme 3. marxis, neoklasik, dan keynesian. 4. Pendekatan pengeluaran dalam pengukuran PDB. 5. Kelemahan-kelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial kedua, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan kedua dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya, meminta masingmasing kelompok menyampaikan peta konsep yang telah ditugaskannya. 1. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 2. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep yang telah disampaikan oleh kelompok lain. 3. Tutor mengevaluasi hasil presentasi mahasiswa. 4. Tutor menjelaskan materi tutorial kedua. 5. Tutor membuka sesi tanya jawab dengan mahasiswa 6. Tutor memberikan contoh peran dan fungsi pengembangan. 7. Tutor memberikan penguatan terhadap respon mahasiswa.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

Ppt, Laptop, LCD, Peta Konsep

5

100

No.

4.

Tahapan

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

1. Tutor bersama mahasiswa merangkum dan menyimpulkan hasil tutorial kedua. 2. Tutor membagi mahasiswa menjadi 2 (dua) kelompok untuk diberi tugas, yaitu membuat peta konsep materi tutorial berikutnya yang akan dibahas pada pertemuan ketiga. 3. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial ketiga dan persiapan untuk tugas tutorial I (TT1).

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit) 15

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: : : : : :

3 (Tiga) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. : 1. Menerapkan faktor-faktor yang menentukan tingkat konsumsi nasional 2. Menerapkan faktor-faktor yang mendorong investasi 3. Menerapkan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga. : Konsumsi, Tabungan, dan Investasi. : 1. Faktor-faktor penentu tingkat konsumsi nasional. 2. Faktor-faktor pendorong investasi. 3. Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan 1. Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial ketiga menyampaikan topik bahasan pada pertemuan ketiga dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya. 2. Tutor menjelaskan tentang ruang lingkup materi yang akan dibahas pada tutorial ketiga. 3. Tutor menjelaskan kompetensi yang akan dicapai mahasiswa di akhir tutorial ketiga. 1. Tutor memberikan Tugas Tutorial I (TT1) kepada mahasiswa yang dikerjakan dalam waktu 60 menit dengan materi tugas diambil dari Modul 1 dan Modul 2. 2. Tutor menjelaskan secara ringkas tentang materi yang dibahas dalam pertemuan ketiga. 3. Tutor memberi kesempatan kepada mahasiwa untuk bertanya mengenai hal-hal yang belum jelas dari materi yang sedang dibahas. 4. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 5. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep yang telah disampaikan oleh kelompok lain.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

Ppt, Laptop, LCD, Peta Konsep

5

60

45

No.

4.

Tahapan

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

6. Tutor mengevaluasi hasil presentasi mahasiswa. 7. Tutor menjawab pertanyaan mahasiswa dan memberikan penguatan terhadap halhal yang diperlukan. 1. Tutor meminta mahasiswa merangkum materi yang telah dibahas pada tutorial ketiga. 2. Tutor meminta mahasiswa membuat peta konsep materi yang akan dibahas pada tutorial keempat. 3. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial keempat.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

10

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: : : : : :

4 (Empat) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. : 1. Menerapkan faktor-faktor yang menyebabkan pergeseran kurva permintaan agregat. 2. Menerapkan angka pengganda (multiplier) pada perekonomian dalam jangka pendek. 3. Membedakan antara mata uang dalam peredaran dengan uang beredar. 4. Menerapkan faktor yang mempengaruhi permintaan uang untuk tujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi 5. Menerapkan fungsi-fungsi utama bank sentral : Permintaan Agregat dan Angka Pengganda, dan Uang dan Peranannya dalam Perekonomian. : 1. Faktor-faktor penyebab pergeseran kurva permintaan agregat. 2. Angka pengganda pada perekonomian dalam jangka pendek 3. Mata uang dalam peredaran dan uang beredar 4. Faktor yang mempengaruhi permintaan uang untuk tujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi. 5. Fungsi-fungsi utama bank sentral.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial keempat, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan keempat dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya, meminta masingmasing kelompok menyampaikan peta konsep yang telah ditugaskannya. 1. Tutor memberikan umpan balik atas tugas tutorial I (TT1). 2. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 3. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep yang telah disampaikan oleh kelompok lain. 4. Tutor mengevaluasi hasil presentasi

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

• Ppt, LCD, Laptop, Peta Konsep

5

105

No.

4.

Tahapan

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

mahasiswa. 5. Tutor menjelaskan materi tutorial keempat. 6. Tutor membuka sesi tanya jawab dengan mahasiswa. 7. Tutor memberikan contoh peran dan fungsi pengembangan. 1. Merangkum dan menyimpulkan hasil tutorial keempat bersama mahasiswa. 2. Memberikan tugas partisipasi untuk membuat peta konsep materi tutorial berikutnya yang akan dibahas pada pertemuan kelima. 3. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial kelima dan persiapan untuk tugas tutorial II (TT2).

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

10

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: : : : : :

5 (Lima) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. : 1. Menerapkan sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar. 2. Membedakan antara kebijakan fiskal ekspansif dengan kebijakan fiskal kontraktif : Peran Pemerintah dalam Perekonomian, dan Kebijakan Fiskal. : 1. Sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar. 2. Kebijakan fiskal ekspansif dan kebijakan fiskal kontraktif.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

4.

Kegiatan

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial kelima, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan kelima dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya, meminta masingmasing kelompok menyampaikan peta konsep yang telah ditugaskannya. 1. Tutor memberikan Tugas Tutorial II (TT2) kepada mahasiswa untuk dikerjakan dalam waktu 60 menit dengan materi tugas diambil dari Modul 3 dan Modul 4. 2. Tutor menjelaskan secara ringkas tentang materi yang dibahas dalam pertemuan kelima. 3. Tutor memberi kesempatan kepada mahasiwa untuk bertanya mengenai hal-hal yang belum jelas dari materi yang sedang dibahas. 4. Tutor menjawab pertanyaan mahasiswa dan memberikan penguatan terhadap hal-hal yang diperlukan. 5. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 6. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep yang telah disampaikan oleh kelompok lain. 7. Tutor mengevaluasi hasil presentasi mahasiswa. 1. Tutor bersama mahasiswa merangkum dan

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

• Ppt, LCD, Laptop, Peta Konsep

5

60

45

10

No.

Tahapan

Penutup

Rincian Kegiatan

menyimpulkan hasil tutorial kelima. 2. Tutor memberikan tugas partisipasi untuk membuat peta konsep materi tutorial berikutnya yang akan dibahas pada pertemuan keenam. 3. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial keenam.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

: : : : : :

Kompetensi Khusus

:

Pokok Bahasan

:

Subpokok Bahasan

:

6 (Enam) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. 1. Menerapkan determinan penawaran agregat. 2. Menerapkan teori-teori pertumbuhan ekonomi. 3. Menerapkan kebijakan dalam menangani inflasi 4. Menerapkan kebijakan dalam menangani pengangguran. 5. Menerapkan teori-teori siklus bisnis. Penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, dan stabilitas harga, pengangguran.dan siklus bisnis. 1. Determinan penawaran agregat. 2. Teori-teori pertumbuhan ekonomi. 3. Kebijakan dalam menangani Inflasi dan dalam menangani Pengangguran. 4. Teori-teori siklus bisnis.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

4.

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial keenam, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan keenam dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya, meminta masingmasing kelompok menyampaikan peta konsep yang telah ditugaskannya.mata kuliah. 1. Tutor memberikan umpan balik atas tugas tutorial II (TT2). 2. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 3. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep yang telah disampaikan oleh kelompok lain. 4. Tutor mengevaluasi hasil presentasi mahasiswa. 5. Tutor menjelaskan materi tutorial keenam. 6. Tutor membuka sesi tanya jawab dengan mahasiswa. 7. Tutor memberikan penguatan terhadap respon mahasiswa. 1. Merangkum dan menyimpulkan hasil tutorial keenam bersama mahasiswa. 2. Memberikan tugas partisipasi untuk membuat peta konsep materi tutorial berikutnya yang akan

Media dan Sumber Belajar

• Ppt, LCD, Laptop, Peta Konsep

Waktu (menit)

5

105

10

No.

Tahapan

Rincian Kegiatan

dibahas pada pertemuan ketujuh.. 3. Tutor menginformasikan tentang materi yang perlu dibaca untuk tutorial ketujuh dan persiapan untuk tugas tutorial III (TT3).

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

: : : : : :

Kompetensi Khusus

:

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: :

7 (Tujuh) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. 1. Menerapkan konsep aliran barang atau jasa dan uang antar negara. 2. Menerapkan konsep nilai tukar. 3. Menerapkan pasar valuta asing dalam perekonomian terbuka. 4. Menerapkan struktur neraca pembayaran. 5. Menerapkan kebijakan pemerintah dalam perekonomian terbuka. Perekonomian Terbuka. 1. Konsep aliran barang/jasa dan uang antar negara 2. Konsep nilai tukar dan Pasar valuta asing. 3. Struktur neraca pembayaran. 4. Kebijakan pemerintah dalam perekonomian terbuka.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No.

Tahapan

1.

Persiapan Tutorial

2.

Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

Rincian Kegiatan

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (lap top, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial ketujuh, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan ketujuh dan kaitannya dengan topik-topik berikutnya, meminta masingmasing kelompok menyampaikan peta konsep yang telah ditugaskannya. 1. Tutor memberikan Tugas Tutorial III (TT3) kepada mahasiswa berdasarkan materi dari modul 5 dan modul 6. 2. Tutor menjelaskan tentang konsep-konsep penting dari modul yang dibahas dalam toturial ketujuh. 3. Tutor membuka sesi tanya jawab dengan mahasiswa 4. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 5. Secara bergantian, masing-masing kelompok mahasiswa menyampaikan peta konsep yang menjadi tugasnya. 6. Kelompok yang tidak presentasi diminta memberikan tanggapan terhadap peta konsep

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

• Ppt, LCD, Laptop, Peta Konsep

5

60

45

No.

4.

Tahapan

Kegiatan Penutup

Rincian Kegiatan

yang telah disampaikan oleh kelompok lain. 7. Tutor mengevaluasi hasil presentasi mahasiswa. 1. Tutor memberikan rangkuman berkaitan dengan topik yang sudah didiskusikan dan dibahas pada pertemuan ketujuh. 2. Tutor meminta mahasiswa membuat peta konsep materi pada modul 1 hingga 9 yang akan dipresentasikan pada tutorial kedelapan.

Media dan Sumber Belajar

Waktu (menit)

10

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke Kode/Nama Mata Kuliah sks Nama Pengembang Nama Penelaah Kompetensi Umum

Kompetensi Khusus

Pokok Bahasan Subpokok Bahasan

: : : : : :

8 (Delapan) ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. 3 Drs. Ec. H. Achmadi, MS Drs. Yun Iswanto, M.Si Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. : 1. Merangkum seluruh materi yang dibahas dalam mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro. 2. Menjelaskan garis besar seluruh materi yang dibahas dalam Pengantar Ekonomi Makro 3. Mengidentifikasi keterkaitan konsep yang satu dengan konsep lainnya dalam mata kuliah Pengantar Ekonomi Makro. : Semua Pokok Bahasan yang ada di BMP ESPA4110. : Semua Sub-pokok Bahasan yang ada di BMP ESPA4110.

TAHAPAN KEGIATAN TUTORIAL : No. Tahapan Rincian Kegiatan

1

2.

Persiapan Tutorial Kegiatan Pendahuluan

3.

Kegiatan Penyajian

4.

Kegiatan Penutup

Media dan Sumber Belajar

Mempersiapkan SAT, bahan presentasi, perlengkapan elekronik (laptop, LCD, speaker, pointer), peta konsep, bollpoin, boardmaker, dan buku catatan Tutor menyapa mahasiswa dengan salam jumpa kembali, menanyakan kesiapan mahasiswa mengikuti tutorial kedelapan, menyampaikan topik bahasan pada pertemuan kedelapan dan kaitannya dengan topik-topik sebelumya.

1. Mahasiswa mempresentasikan peta konsep yang telah ditugaskan kepadanya. 2. Tutor memberikan umpan balik Tugas Tutorial III (TT3) 3. Membahas secara garis besar seluruh materi mata kuliah melalui latihan/tanya jawab/diskusi singkat. 4. Mengidentifikasi keterkaitan antar konsep dari seluruh materi mata kuliah atau konsep dari mata kuliah lain yang telah dibahas melalui latihan atau tanya-jawab/diskusi singkat. 1. Tutor bersama mahasiswa merangkum dan menyimpulkan hasil tutorial kedelapan. 2 Tutor menutup seluruh kegiatan tutorial.

• Ppt, LCD, Laptop, Peta Konsep

Waktu (menit)

5

105

10

KISI-KISI TUGAS TUTORIAL

Nama Mata kuliah Kode / sks Kompetensi Umum

TUGAS TUTORIAL KE I / Tutorial 3

II / Tutorial 5

III / Tutorial 7

: Pengantar Ekonomi Makro. : ESPA4110/3 sks : Setelah mengikuti tutorial mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar dan pemecahan permasalahan ekonomi secara makro yang meliputi konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan, investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran, dan siklus bisnis, dan perekonomian terbuka. KOMPETENSI KHUSUS

Mahasiswa dapat: Menjelaskan konsep dasar ilmu ekonomi dan pendapatan nasional Mahasiswa dapat: menerapkan konsumsi teori tabungan dan investasi; permintaan agregat dan angka pengganda Mahasiswa dapat: menerapkan teori uang dan peranannya dalam perekonomian; peran pemerintah dalam perekonomian dan kebijakan fiskal.

POKOK / SUB POKOK BAHASAN Konsep Dasar Ilmu Ekonomi dan Pendapatan Nasional

Konsumsi, Tabungan, dan Investasi; Permintaan Agregat dan Angka Pengganda Uang dan Peranannya dalam Perekonomian; Peran Pemerintah dalam Perekonomian, dan Kebijakan Fiskal.

PELAKSANAAN TUGAS JENIS TUGAS

WAKTU

Penguasaan konsep

60 menit

Penguasaan konsep

60 menit

Penguasaan konsep

60 menit

DI KELAS







DI LUAR KELAS

RANCANGAN TUGAS TUTORIAL I

Nama Mata Kuliah

:

Pengantar Ekonomi Makro.

Sumber Materi BMP ESPA4110 Modul 1 dan 2

Pokok Bahasan

:

Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: : : : : :

Konsep Dasar Ilmu Ekonomi, dan.Pendapatan Nasional. Drs. Ec. H. Achmadi, MS 2015.2 5 (lima) 100 Penguasaan konsep

60 menit

Kompetensi Khusus: Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar ilmu ekonomi, dan.pendapatan nasional.

Tugas 1. Jelaskan konsep dasar dalam ilmu ekonomi ! 2. Jelaskan perbedaan antara ekonomi mikro dengan ekonomi makro ! 3. Jelaskan perbedaan pemikiran ekonomi antara aliran klasik, sosialisme-marxis, neoklasik, dan keynesian ! 4. Jelaskan pengertian PDB dengan pendekatan pengeluaran ! 5. Sebutkan kelemahan-kelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian !

Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS.

PEDOMAN PENSKORAN TUGAS TUTORIAL I Nama Mata Kuliah

: Pengantar Ekonomi Makro

Sumber Materi: BMP ESPA4110 Modul 1 dan 2

Pokok Bahasan Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: Konsep Dasar Ilmu Ekonomi, dan Pendapatan Nasional. : Drs. Ec. H. Achmadi, MS : 2015.2 : 5 (lima) : 100 : Penguasaan konsep : 60 menit

No Aspek /Konsep yang dinilai 1. Konsep-konsep dasar dalam ilmu ekonomi : 1. Kelangkaan (scarcity). Contoh : Perusahaan menghadapi keterbatasan budget. 2. Pilihan-pilihan (choices). Contoh : Seseorang menghadapi pilihan hidupnya. 3. Biaya Kesempatan (opportunity cost). Contoh : Jika A melanjutkan sekolah, maka pada saat itu A akan kehilangan upah yang diperoleh jika A bekerja. 4. Alokasi (allocation). Contoh : Uang Rp 1 juta dialokasikan untuk membeli pakaian seharga Rp 500 ribu dan makanan sebesar Rp 500. 2 Perbedaan antara ekonomi mikro dan ekonomi makro : Ekonomi Mikro : perilaku setiap pelaku ekonomi dalam perekonomian seperti konsumen, pekerja, investor, pemilik tanah, pemilik perusahaan. Ekonomi Makro : perilaku pelaku ekonomi secara keseluruhan dalam Perekonomian seperti output nasional dan pertumbuhan PDB. 3 Perbedaan Konsep utama dalam pemikiran Ekonomi antara : 1. Aliran Klasik : perlunya campur tangan pemerintah yang minimal dalam perekonomian, dan percaya dengan kekuatan pasar. 2. Aliran Sosialis-Marxis : mekanisme pasar dari sistem liberalisme tidak mempertimbangkan masalah kesenjangan sosial. 3. Aliran Neoklasik : Konsep analisis marjinal, teori keseimbangan umum, dan paradox intan dan air. 4. Aliran Keynesian : Pemerintah seharusnya campur tangan dalam perekonomian. 4 Pengertian PDB dengan pendekatan pengeluaran : * PDB merupakan total pengeluaran yang dilakukan dalam perekonomian untuk memperoleh barang / jasa. * PDB = C + I + G + NX, dimana : C = pengeluaran konsumsi, I = pengeluaran investasi, G = pengeluaran pemerintah, dan NX = ekspor neto (X – M). 5 Kelemahan-kelemahan PDB sebagai pengukur kinerja perekonomian : 1. Tidak memperhtungkan (kerusakan lingkungan, kegiatan jual beli tanpa melalui pasar, dan pendapatan penduduk domestik (Indonesia) di luar negeri (LN), kualitas kesehatan dan pendidikan, dan transfer payment oleh pemerintah. 2.Menghitung pendapatan penduduk asing yang bekerja di DN (Indonesia). Jumlah

Skor

Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS

5 5 5 5

10 10

5 5 5 5 10 10

12

8 100

RANCANGAN TUGAS TUTORIAL II

: Nama Mata Kuliah

Sumber materi: Pengantar Ekonomi Makro. BMP ESPA4110 Modul 3 dan 4

Pokok Bahasan Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: Konsumsi, Tabungan, dan Investasi, dan. Permintaan Agregat, dan Angka Pengganda. : Drs. Ec. H. Achmadi, MS : 2015.2 : 5 (lima) : 100 : Penguasaan konsep : 60 menit

Kompetensi Khusus: Mahasiswa dapat menerapkan konsumsi, tabungan, dan Investasi, dan.permintaan agregat, dan angka pengganda.

Tugas 1. Bagaimana menerapkan faktor-faktor yang menentukan tingkat konsumsi nasional ? 2. Bagaimana menerapkan faktor-faktor yang mendorong investasi ? 3. Bagaimana menerapkan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga ? 4. Bagaimana menerapkan faktor-faktor yang menyebabkan pergeseran kurva permintaan agregat ? 5. Bagaimana menerapkan angka pengganda (multiplier) pada suatu perekonomian dalam jangka pendek ?

Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS.

PEDOMAN PENSKORAN TUGAS TUTORIAL II

Nama Mata Kuliah

: Pengantar Ekonomi Makro

Sumber Materi : BMP ESPA4110 Modul 3 dan 4

Pokok Bahasan Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: Konsumsi, Tabungan, dan Investasi, dan Permintaan Agregat dan Angka Pengganda. : Drs. Ec. H. Achmadi, MS : : : : :

2015.2 5 (lima) 100 Penguasaan konsep

60 menit

No Aspek /Konsep yang dinilai 1. Faktor-faktor penentu tingkat konsumsi nasional : a. Pendapatan saat ini dan kecenderungan pendapatan yang akan diperoleh dalam jangka panjang. . b. Pendapatan permanen dan siklus konsumsi. c. Tingkat kekayaan. 2 Faktor-faktor pendorong investasi : a. Tingkat output (pendapatan). b. Biaya investasi (tingkat suku bunga, tingkat pajak). c. Ekspektasi investor terhadap hasil yang dapat diperoleh dari investasi. 3 Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dana pinjaman selain tingkat suku bunga : a. Adanya insentif tabungan. b. Adanya insentif investasi. c. Adanya kebijakan anggaran defisit. 4 Faktor-faktor yang menyebabkan pergeseran kurva permintaan agregat : a. Perubahan tingkat konsumsi. b. Perubahan tingkat investasi. c. Perubahan pengeluaran pemerintah. d. Perubahan ekspor neto. 5

Skor

Arti pentingnya angka pengganda (multiplier) pada suatu perekonomian dalam jangka pendek : * Angka pengganda dapat digunakan untuk menjelaskan terjadinya perubahan output sebagai akibat adanya perubahan investasi pada suatu perekonomian jangka pendek. * Contoh: ketika terjadi perubahan investasi pada suatu perekonomian sebesar Rp. 1 juta, maka mengakibatkan perubahan total output yang terjadi pada PDB dapat lebih besar dari Rp. 1 juta. Jumlah Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS

7 8 5 5 7 8

6 7 7 5 5 5 5

10

10

100

RANCANGAN TUGAS TUTORIAL III

Nama Mata Kuliah : Pengantar Ekonomi Makro.

Sumber Materi : BMP ESPA4110 Modul 5 dan 6

Pokok Bahasan

Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: Uang dan peranannya dalam Perekonomian, dan. Peran Pemerintah dalam Perekonomian, dan Kebijakan Fiskal. : Drs. Ec. H. Achmadi, MS : 2015.2 : 5 (lima) : 100 : Penguasaan konsep : 60 menit

Kompetensi Khusus: Mahasiswa dapat menerapkan uang dan peranannya dalam perekonomian, dan.peran pemerintah dalam perekonomian, dan kebijakan fiskal

Tugas 1. Bagaimana membedakan antara mata uang dalam peredaran dengan uang beredar ? 2. Bagaimana menerapkan faktor yang mempengaruhi tingkat permintaan uang untuk tujuantujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi ? 3. Bagaimana menerapkan fungsi-fungsi utama bank sentral ? 4. Bagaimana menerapkan sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar ? 5. Bagaimana membedakan antara kebijakan fiskal yang ekspansif dengan kebijakan fiskal yang kontraktif ?

Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS.

PEDOMAN PENSKORAN TUGAS TUTORIAL III

Nama Mata Kuliah : Pengantar Ekonomi Makro

Sumber Materi : BMP ESPA4110 Modul 5 dan 6

Pokok Bahasan

Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu

: Uang dan Peranannya dalam Perekonomian, dan Peran Pemerintah dalam Perekonomian dan Kebijakan Fiskal. : Drs. Ec. H. Achmadi, MS : 2015.2 : 5 (lima) : 100 : Penguasaan konsep : 60 menit

No Aspek /Konsep yang dinilai 1. Perbedaan antara mata uang dalam peredaran dengan uang beredar : * Mata uang dalam peredaran : seluruh jumlah mata uang yang telah dikeluarkan dan diedarkan oleh bank sentral, yang terdiri dari jenis mata uang logam dan mata uang kertas (uang kartal). * Uang beredar : Semua jenis uang yang berada dalam suatu perekonomian, yang meliputi jumlah dari seluruh uang kartal ditambah dengan uang giral dalam bank-bank umum 2

3

4

Faktor yang mempengaruhi tingkat permintaan uang untuk tujuan transaksi, berjaga-jaga, dan spekulasi : * Faktor yang mempengaruhi tingkat permintaan uang untuk tujuan transaksi adalah faktor pendapatan. Makin tinggi pendapatan, makin tinggi pula permintaan uang untuk transaksi, dan sebaliknya. * Faktor yang mempengaruhi tingkat permintaan uang untuk tujuan berjaga-jaga adalah faktor pendapatan. Makin tinggi pendapatan, makin tinggi pula permintaan uang untuk berjaga-jaga, dan sebaliknya. * Faktor yang mempengaruhi tingkat permintaan uang untuk tujuan spekulasi tinggi rendahnya tingkat suku bunga. Jika suku bunga tinggi, maka masyarakat akan menggunakan uangnya untuk membeli surat-surat berharga karena returnnya akan tinggi, dan sebaliknya.

Skor 10

10

6

6

8

Fungsi-fungsi utama bank sentral : * Bank sentral sebagai bank kepada pemerintah. * Bank sentral sebagai bank kepada bank umum. * Mengawasi bank umum dan lembaga keuangan lainnya. * Mengawasi kestabilan kurs valuta asing. * Mencetak uang logam dan uang kertas.

4 4 4 4 4

Sumber-sumber penyebab terjadinya kegagalan pasar : * Terdapat kegagalan dalam bersaing. * Adanya keberadaan barang publik. * Adanya eksternalitas yang diciptakan oleh pelaku ekonomi. * Adanya pasar yang tidak sempurna. * Asanya kegagalan informasi. * Adanya ketidakstabilan makro ekonomi.

3 3 4 3 3 4

5

Perbedaan antara kebijakan fiskal ekspansif dengan kebijakan fiskal kontraktif : * Kebijakan fiskal bersifat ekspansif : Jika terjadi kenaikan defisit anggaran belanja pemerintah, yakni selisih antara penerimaan pemerintah dengan pengeluaran pemerintah semakin meningkat. * Kebijakan fiskal bersifat kontraktif : Jika terjadi penurunan defisit anggaran belanja pemerintah, yakni selisih antara penerimaan pemerintah dengan pengeluaran pemerintah semakin menurun. Jumlah

Tutor,

Drs. Ec. H. Achmadi, MS

10

10

100

ESPA4110-Pengantar Ekonomi Makro.pdf

Page 2 of 29. RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT). Kode/Nama Mata Kuliah : ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. sks : 3. Nama Pengembang : Drs.

1MB Sizes 20 Downloads 337 Views

Recommend Documents

sap ekonomi islam new.pdf
Sign in. Loading… Whoops! There was a problem loading more pages. Whoops! There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect ...

ESPA4110-Pengantar Ekonomi Makro.pdf
Page 2 of 29. RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT). Kode/Nama Mata Kuliah : ESPA4110/Pengantar Ekonomi Makro. sks : 3. Nama Pengembang : Drs.