FIRE EMERGENCY PLAN & FIRE FIGHTING Membentuk

Team

yang

Kompeten

dan

Responsive

Sebagai

Langkah

Penanggulangan Kebakaran di tempat kerja

Tempat & Tanggal Tempat Tanggal 1. 2. 3. 4. 5.

6.

7. 8. 9. 10.

Tentang Training Ini

: LSP Training Center : 24 – 25 Jan 2011

Jenis – Jenis Keadaan Darurat Langkah – langkah pembuatan Fire Emergency Plan UU & Peraturan terkait penanggulangan kebakaran Teori Api & Anatomi Kebakaran Bahaya-bahaya ditempat kerja  Chemical Hazard  Biological Hazard  Fire Hazard and control Teknik Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran ditempat kerja  System Proteksi Pasif  Sistem Proteksi Aktif Alat Pemadam Api Ringan (Fire Exthinguisher)  Jenis – jenis APAR dan Penggunaannya  Kontruksi APAR Alat Pelindung Diri khusus Pemadam Kebakaran Basic Fire Fighting Techniques  Fire Blanket  APAR / Fire Extinguisher Practical Session (Fire Blanket, APAR)

Ancaman kebakaran merupakan yang paling dekat dengan kegiatan operasional perusahaan kita. Kebakaran dapat terjadi karena peledakan, listrik, keteledoran pekerja maupun karena potensi – potensi panas dalam operasional perusahaan kita sehari – hari. Membentuk system proteksi dan penanggulangan kebakaran mutlak dilakukan oleh perusahaan agar potensi kerugian yang lebih besar tidak terjadi. System proteksi dimulai dengan membuat suatu rancangan kerja / prosedur tetap untuk mencegah dan menanggulangi kebakaran atau yang kita kenal dengan Fire Emergency Plan. Selanjutnya kita membentuk team Fire Fighting yang kompeten dan memiliki kemampuan dalam mengidentifikasi sumber bahaya kebakaran dan mencegah potensi terjadinya kebakaran. Dalam pelatihan ini peserta akan dijelaskan serta mempraktekkan bagaimana melakukan identifikasi keadaan darurat diperusahaan terutama keadaan darurat kebakaran, ditambah dengan pemahaman teori – teori kebakaran serta teknik pemadaman Api dengan menggunakan Fire Blanket dan APAR. Diharapkan setelah mengikuti pelatihan ini, peserta akan menjadi seorang professional team emergency response (Fire Fighter) diperusahaan

Manfaat Training

Mereka yang perlu mengikuti training ini 1. Emergency Response Team, HSE Department, Security, Supervisor Lapangan, Engineering, Maintenance. 2. Personal yang ingin memahami bagaimana teknik pencegahan dan penanggulangan kebakaran ditempat kerja.

   

Instruktur Instruktur terdiri dari pakar profesional yang telah berpengalaman di Keselamatan dan Kesehatan Kerja, terutama dalam bidang Fire Fighting dan Emergency Response selama lebih dari 20 tahun. Dan bersertifikat dibidangnya baik Nasional maupun Internasional. Diharapkan dengan pengalaman para Instruktur tersebut akan memberikan wawasan yang luas bagi peserta training sehingga nantinya dapat menerapkan ilmunya di perusahaan masing – masing. Durasi & Biaya Durasi Biaya

 

: 2 hari (08.00 – 17.00) :

Peserta akan memahami tugas ERT Team Peserta memahami langkah – langkah membuat Fire Emergency Plan Peserta memahami penyebab dasar terjadinya api serta memahami bahaya – bahaya kebakaran. Peserta akan memahami Jenis – jenis APAR dan penggunaannya Peserta memahami Teknik pemadaman Api Peserta mampu memadamkan api menggunakan APAR dan Fire Blanket

Informasi & Registrasi LSP Training & Consulting Jl. Nusantara Raya No. 27A Depok Telp : +62 21 77218550,71413171, 33062044, Fax : +62 21 77218539 Email : [email protected] or [email protected] Website : www.lintassolusiprima.com

Contact Person : Sdri. Destri / Sdri. Indri

INTEGRATED SOLUTION FOR QHSE AND INFORMATION TECHNOLOGY

Training Advanced Fire Fighting using Fire Extinguisher.pdf ...

INTEGRATED SOLUTION FOR QHSE AND INFORMATION TECHNOLOGY. Page 1 of 1. Training Advanced Fire Fighting using Fire Extinguisher.pdf. Training ...

305KB Sizes 2 Downloads 196 Views

Recommend Documents

Ebook Download Essentials of Fire Fighting and Fire ...
education, this new, expanded version contains the complete. 20 basic chapters, as ... for your firefighting career now with this expanded version. View a Sample.