Mengapa PJJ? Universitas Indonesia (UI) merupakan salah satu universitas unggulan di Indonesia. UI memiliki banyak pakar dari berbagai disiplin ilmu yang tersebar di 14 Fakultas dan 1 Program Vokasi. Selain itu, UI juga telah menghasilkan berbagai inovasi model pembelajaran pada masing‐masing disiplin ilmu. Pada sisi yang lain, di Indonesia masih terdapat universitas‐universitas yang tidak memiliki pakar di bidang ilmu tertentu namun dibutuhkan guna pengembangan akademik di masing‐ masing universitas. Kondisi ini menempatkan UI berperan dalam berbagi kepakaran dan hasil‐hasil penelitian melalui pendidikan jarak jauh (PJJ). Pendidikan Jarak Jauh (PJJ) yang diselenggarakan oleh Universitas Indonesia menggunakan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) sebagai sarana penunjang proses pembelajaran. Penggunaan TIK dalam proses pembelajaran akan menjadikan proses pembelajaran tersebut berbasis e‐learning. Saat ini penggunaan e‐learning sebagai media pembelajaran baik dalam skala internasional maupun lokal di Universitas Indonesia, mengalami peningkatan dengan pesat. Universitas Indonesia melalui unit Pelayanan Pengembangan Sumber daya Pembelajaran (PPSP) telah memfasilitasi perkuliahan e‐learning melalui layanan dan fasilitas yang memenuhi standar penjaminan mutu e‐learning Universitas Indonesia. Dengan menyelenggarakan Pendidikan Jarak Jauh (PJJ), Universitas Indonesia diharapkan dapat mengoptimalkan layanan Pendidikan Tinggi kepada kelompok masyarakat yang tidak dapat mengikuti pendidikan secara tatap muka dan reguler dengan mempermudah akses pembelajaran & sumber belajar sehingga dapat dijangkau oleh peserta didik di seluruh Indonesia.

Manfaat

www.clr.ui.ac.id

www.clr.ui.ac.id [email protected] 021‐78886707

Pendidikan Jarak Jauh Universitas Indonesia

1. Memperluas akses pendidikan. 2. Interaksi tetap dapat berlangsung dengan memanfaatkan TIK meskipun pendidik dan peserta didik terpisah secara geografis. 3. Keberagaman media materi ajar yang dapat diakses kapan saja dan dari mana saja. 4. Aktivitas belajar disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan peserta didik. 5. Peserta didik dapat belajar secara mandiri. 6. Koleksi mata ajar yang semakin kaya.

Layanan & Fasilitas

PJJ UI Layanan

Program PJJ UI dapat berupa: 1. Perolehan kredit Peserta didik mengikuti salah satu mata kuliah program Pendidikan Jarak Jauh yang tersedia di Universitas Indonesia. Peserta didik hanya mengikuti perkuliahan mata kuliah tersebut dan memperoleh kredit akademik sesuai dengan jumlah SKS mata kuliah yang bersangkutan. 2. Kuliah bersama Universitas Indonesia menyelenggarakan suatu kuliah bersama dengan Universitas lain melalui Pendidikan Jarak Jauh berdasarkan prinsip berbagi sumber daya. Peserta didik mendapat penilaian hasil belajar dari Universitas masing‐masing.

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Helpdesk SCeLE Konsultasi perancangan kuliah Pelatihan e‐Learning Pelatihan PJJ Perekaman materi ajar Live streaming (indoor dan outdoor) Video Conference

Fasilitas 3. Program bergelar Peserta didik mengikuti perkuliahan pada suatu program studi yang menyelenggarakan program pendidikan jarak jauh di Universitas Indonesia secara penuh dan mendapat ijazah dari Universitas Indonesia

PJJ adalah program untuk sharing pembelajaran kepada mahasiswa universitas lain dan mahasiswa/masyarakat. Untuk kesuksesan PJJ perlu ada sosialisasi terhadap SCeLE / e‐Learning sehingga mahasiswa terbiasa belajar mandiri.





Dr. Dwi Martani, S.E., Ak. ‐ Kuliah PJJ Perpajakan 1

POB PJJ Prosedur Pembukaan Program Studi Baru Penyelenggara Pendidikan Jarak Jauh (PJJ) Fakultas / Pasca Pengusul

DITPEN

DPA

Berkas Usulan disetujui Senat Fakultas / Pasca Perbaikan Usulan

T

Berkas disetujui?

Y

Berkas Usulan disetujui Senat Fakultas / Pasca

Pemeriksaan Berkas

Pemeriksaan Berkas

T

Disposisi WR 1 Telaah Usulan

Berkas disetujui? Y Rekomendasi kepada WR 1

Rekomendasi kepada WR 1 Review Review rekomendasikan rekomendasikan atas usul usul Rektor Rektor atas

Pemeriksaan Berkas

T

Berkas disetujui? Y Rekomendasi kepada WR 1

SK Rektor Pembukaan Prodi

SK Rektor Pembukaan Prodi

SK Rektor Pembukaan Prodi

Selesai





Segala sesuatu yang sulit itu pada akhirnya nikmat adanya. Demikian pula PJJ ini, sesuatu yang baru bagi kami. Jadi belum ada pengalaman sama sekali. Namun kesulitan itu memotivasi kami, genjot terus sampai bisa. Kami masih mau !!!

KPHPK

Pemeriksaan Berkas

Pembuatan PKS dengan mitra

Prof. Dr. Usman Sumo Friend Tambunan ‐ Kuliah PJJ Biokimia Lanjut

SA

Mulai

Fasilitas Salemba (GDLN UI)  Ruang VC hall (60 seats)  Ruang VC mini (10 seats)  Ruang laboratorium komputer (40 + 30 + 30 seats) Fasilitas Depok (PPSP UI)  Ruang VC hall (55 seats)  Ruang VC mini (10 seats)  Ruang laboratorium komputer (55 + 30 + 30 + 18 + 18 seats)  Ruang diskusi focus groups (18 + 18 seats)  Ruang virtual studio

BPMA

SK Rektor Pembukaan Prodi

SK Rektor Pembukaan Prodi

SK Rektor Pembukaan Prodi

SK Rektor Pembukaan Prodi

Brosur PJJ UI 2013

Helpdesk S. C. e. L. E. 2. Konsultasi perancangan kuliah. 3. Pelatihan e‐Learning. 4. Pelatihan. P. J. J. 5. Perekaman materi ajar. 6. Live streaming (indoor dan ...

2MB Sizes 7 Downloads 162 Views

Recommend Documents

KELULUSAN PSA MABIM FIB UI 2013 [Clear].pdf
Page 3 of 33. KELULUSAN PSA MABIM FIB UI 2013 [Clear].pdf. KELULUSAN PSA MABIM FIB UI 2013 [Clear].pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

Brosur MRI.pdf
Wisata. Mangrove. Kuliner. Homestay. Page 2 of 2. Brosur MRI.pdf. Brosur MRI.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying Brosur MRI.pdf.

Brosur Rabies.pdf
Sign in. Page. 1. /. 4. Loading… Page 1 of 4. Page 1 of 4. Page 2 of 4. Page 2 of 4. Page 3 of 4. Page 3 of 4. Brosur Rabies.pdf. Brosur Rabies.pdf. Open. Extract.

Brosur pelatihan_khusus.pdf
Tanda Tangan. & Tanggal. ÆRekening: CIMB NIAGA UNIVERSITAS SANATA DHARMA. YOGYAKARTA No. Rek: 508-01-06700-11-3. a.n. Yovita Anik Dwi Prastiwi. ÆContact person: Fitri Wulandari. Telp. 0274-513301, 0274-515352 ext. 1441. HP. 087838409236. email: sal

brosur pelatihan.pdf
industrial Noise. COURSEs. INSTRUCTORs // EXPERIENCES. Dr. Dhany Arifianto, M.Eng. - Noise Localization. - Ground Vibration. - Machine Vibration. - Machine Vibration. - Room Acoustic. - Room Acoustic. - Noise Mapping. - Noise Mapping. - Noise Mapping

Brosur PSMHES.pdf
6 Daftar Ulang 11 s.d 16 September 2014. 7 Pengisian KRS 18 September 2014. 8 Perkuliahan 9 September 2014. CALL HOTLINE. 021 - 7401925 ext 1608.

Brosur LSP.pdf
Whoops! There was a problem loading more pages. Retrying... Brosur LSP.pdf. Brosur LSP.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying Brosur ...

brosur gmars.pdf
3. Musabaqah Fahmil. Qur'an SMA dan SMP sederajat. SMA dan SMP. Puisi Dakwah. sederajat 4. SEP. 2017 26 JADWAL PENDAFTARAN. GEMA MUSLIM DAY ROHIS STUPA. OKT 072017. TEMA MSQ : CARA PENDAFTARAN LANGSUNG : Langsung mendaftar ke Sekretariat. Pendaftaran

brosur UMTS.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. brosur UMTS.

Brosur Hepatitis.pdf
Page 3 of 6. Page 3 of 6. Brosur Hepatitis.pdf. Brosur Hepatitis.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying Brosur Hepatitis.pdf. Page 1 of 6.

BROSUR 4.pdf
Page 1 of 1. BALI CULTURAL SHOWING. Balinese cultures are very unique and complex based on. Hindu religion running throught the entire local people with.

Storm UI -
Prime. Prime11371637738. ACTIVE. 44s. 39. 39. 39. Supervisor summary. Id. Host. Uptime. Slots. Used slots. 07d3f4a18e214560958eb996c7b41c56.

Brosur-kesehatan-reproduksi.pdf
Ibu (ASI) secara eksklusif selama enam. bulan dengan menyediakan ruang laktasi/. ruang memerah ASI. • Memberikan vitamin A dosis tinggi pada. ibu dalam ...

BROSUR MITRAFINGER X100C.pdf
Mesin Absensi x100-C. Adaptor. Wall mount plate. Manual Book. Page 1 of 1. BROSUR MITRAFINGER X100C.pdf. BROSUR MITRAFINGER X100C.pdf.

Brosur-Diet-Hipertensi.pdf
Email : gklinis @yahoo.com. Untuk memvariasikan makanan, gunakan. brosur bahan makanan penukar. Siang. Nasi. Ikan pepes. Sambal goreng kering. tempe.

Brosur HIV-AIDS.pdf
Page 2 of 2. Page 2 of 2. Brosur HIV-AIDS.pdf. Brosur HIV-AIDS.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying Brosur HIV-AIDS.pdf. Page 1 of 2.

KATALOG BROSUR .pdf
7. Type KOTA UTARA. H. 3 ~ 5 Mtr. Type TONGGAK. H. 3 ~ 5 Mtr. 8 9. Type METRONOMIS. H. 3 ~ 5 Mtr. Type SKNG TUNGGAL. H. 3 ~ 5 Mtr. Page 1 of 4 ...

Brosur HIV & IMS.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. Brosur HIV ...

Samsung Brosur CCTV.pdf
Page 1 of 2. Brand Produk Camera dan Gambarnya. DOME CAMERA : untuk Indoor (dalam ruangan). Box CAMERA : untuk Outdoor (Luar Ruangan) dan bisa ...

BROSUR SEMINAR NASIONAL.pdf
Kode Etik Penggunaan Media Sosial. Ida Fajar Priyanto, Ph.D. Peran Perpustakaan sebagai Gerbang. Informasi Sehat. 11.15 – 11.45 WIB Diskusi dan Tanya ...

Brosur NEM-NC.pdf
Loading… Page 1. Whoops! There was a problem loading more pages. Brosur NEM-NC.pdf. Brosur NEM-NC.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

brosur Al-I'tishom.pdf
atau mengunduhnya di web : www.alitisham.com. 2. Berkas pendaftaran juga bisa didapatkan dengan menghubungi SMS Centre. agar dikirimkan via Email ...

Brosur-Diet-Hipertensi.pdf
Email : gklinis @yahoo.com. Untuk memvariasikan makanan, gunakan. brosur bahan makanan penukar. Siang. Nasi. Ikan pepes. Sambal goreng kering. tempe.

Brosur HIV-AIDS.pdf
+,,. %. ,. ' !"# !$# !%# !&#. ' !"# !$# !%# !&#. - ('. ) !"# * !$# !%# + !&# ,. - . # ! #'. # ! #. ' ' . # . # ! # - . !# !# / !# ' !# !# 0 !# !# (. () (/) () () !"# !# !# !# !# !$# !# !# !# !# !%# !# !# !# !# !&# !# !# !# !# Page 2 of 2. Brosur HIV-