Informasi

PPDB 2017

SMKN 2 BUDURAN

KETENTUAN DAN PERSYARATAN

KETENTUAN UMUM 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11.

Harus mempertimbangkan jarak tempat tinggal dengan sekolah tujuan. Hanya diijinkan mendaftar sekali dan tidak boleh dicabut. Hanya dapat memilih 1 (satu) jenis sekolah tujuan, SMA atau SMK saja. Yang diterima di sekolah tujuan wajib mentaati pelaksanaan Wawasan Wiyata Mandala, ketentuan peraturan sekolah dan membuat surat pernyataan yang ditetapkan sekolah. Wajib mendaftar ulang sesuai jadwal yang telah ditentukan dengan menyerahkan tanda bukti pendaftaran. Apabila tidak melakukan daftar ulang, dinyatakan mengundurkan diri. Yang sudah diterima di salah satu jalur tidak dapat mendaftar di jalur yang lain. Daerah dan program keahlian tertentu yang memiliki kekhususan akan diperlakukan ketentuan tersendiri. Kartu Keluarga (KK) yang digunakan sebagai syarat pendaftaran adalah KK yang diterbitkan sebelum 1 Januari 2016. Penerimaan Peserta Didik Baru dengan sistem online di lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur 2017/2018 pasa SMA/SMK/SLB tidak dipungut biaya. Penetapan hasil offline ditentukan oleh Tim Verifikator SMA/SMK Negeri diketahui Kepala Cabang Dinas Pendidikan.

PERSYARATAN 1. Telah Lulus SMP, SMP Terbuka, SMPLB dan MTs, memiliki Ijazah dan STL/STK atau Surat Keterangan Lulus tahun pelajaran 2016/2017 dan sebelumnya. 2. Program Paket B memiliki Ijazah dan STLProgram Paket B setara SMP Lulus tahun pelajaran 2016/2017 dan sebelumnya. 3. Usia maksimal 21 tahun pada saat awal tahun pelajaran 2017/2018. 4. Tidak terlibat dalam tindak pidana, narkoba, bertato dan bertindik. 5. Memenuhi syarat sesuai ketentuan spesifik bidang/program keahlian. 6. Bagi yang sudah diterima: a. Wajib mengikuti tes bakat dan minat yang diselenggarakan sekolah yang dituju b. Menyerahkan hasil tes kesehatan (tidak buta warna) dari dokter Pemerintah, khusus untuk bidang keahlian Teknologi dan Rekayasa, TIK.

MEKANISME JALUR PENDAFTARAN OFFLINE Jalur Prestasi, Jalur Mitra Warga, Jalur Bidik Misi Jalur Prestasi 1. 2. 3. 4. 5. 6.

AKADEMIK / NON AKADEMIK: Mengisi Formulir Pendaftaran yang disediakanpanitia. Menyerahkan Fotocopi SHUN / Surat Keterangan Lulus legalisir dan menunjukkan aslinya. Piagam/Sertifikat asli dilengkapi dokumentasi sesuai prestasi di bidang akademik atau non akademik minimal tingkat kabupaten/kota. Surat Keterangan Berprestasi dari Sekolah Asal. Kejuaraan yang diikuti bila beregu, maksimal 3 (tiga) orang. Sertifikat dikeluarkan oleh Lembaga yang diakui oleh pemerintah.

Jalur Inklusi

1. 2. 3. 4.

Jalur Mitra Warga

Jalur Bidik Misi

1. Diperuntukkan bagi calon peserta didik miskin. 2. Mendaftar di sekolah yang berdekatan dengan 3. tempat tinggal. Calon peserta didik menyerahkan: * Fotocopi SHUN/Surat Keterangan Lulus legalisir dan menunjukkan aslinya * Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dari Kelurahan/Desa. * Foto copy Kartu Indonesia Pintar (KIP / Kartu Jamkesmas/ Kartu Gakin). 4. * Foto copy Kartu Keluarga. Sekolah wajib melakukan survey ketempat tinggal calon peserta didik.

1. Diperuntukkan bagi calon peserta didik miskin dan memiliki prestasi akademik. 2. Mendaftar di sekolah yang berdekatan dengan tempat tinggal. 3. Diseleksi berdasarkan nilai UN dengan nilai rata-rata 8,5 dan tidak ada nilai di bawah 7,0 untuk setiap mapel. Calon peserta didik menyerahkan: * Fotocopi SHUN / Surat Keterangan Lulus legalisir dan menunjukkan aslinya * Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dari Kelurahan/Desa. * Foto copy Kartu Indonesia Pintar (KIP / Kartu Jamkesmas/ Kartu Gakin). * Foto copy Kartu Keluarga. 4. Sekolah wajib melakukan survey ketempat tinggal calon peserta didik.

Calon peserta didik yang mengalami hambatan berat disarankan mendaftar ke SLB/PK-LK Melampirkan hasil assesmen awal (fisik/psikologis, akademik, fungsional, sensor dan motorik) Satu rombongan belajar maksimal 5 peserta dengan tidak lebih dari 2 jenis ketunaan Diprioritaskan yang bertempat tinggal dekat dengan sekolah penyelenggara

ONLINE Jalur Reguler Jalur Reguler 1. Pendaftaran dilakukan secara mandiri atau di salah satu sekolah penyelenggara, melalui portal:

http://ppdb.dindik.jatimprov.go.id http://ppdbjatim.net

2. Dasar seleksi berdasarkan total Nilai Ujian Nasional (UN)

3.

Apabila jumlah total nilai sama, kriteria berdasarkan: * Matematika * IPA * Bahasa Inggris * Bahasa Indonesia dan * Waktu Pendaftaran

JADWAL

OFFLINE Jalur Prestasi, Jalur Mitra Warga, Jalur Bidik Misi Pendaftaran Verifikasi Dan Validasi Pengumuman Daftar Ulang

ONLINE

12-14 Juni 2017 14-16 Juni 2017 17 Juni 2017 17 dan 19 Juni 2017

08.00 s.d. 14.00 WIB 08.00 s.d. 14.00 WIB 08.00 WIB 08.00 s.d. 14.00 WIB

Jalur Reguler

Verifikasi dan Pengambilan PIN Simulasi Pendaftaran PPDB Online Pendaftaran PPDB Jalur Reguler Penutupan PPDB Jalur Reguler Pengumuman Reguler Daftar Ulang

5-22 Juni 2017 5-22 Juni 2017 3-6 Juli 2017 6 Juli 2017 7 Juli 2017 7-8 Juli 2017

08.00 s.d. 14.00 WIB 24 Jam 24 Jam 24.00 WIB 00.30 WIB 08.00 s.d 15.30 WIB

DI SMAN/SMKN TERDEKAT Online Online Online Online SMKN 2 Buduran Sidoarjo

ALOKASI PAGU

OFFLINE Jalur Prestasi, Jalur Mitra Warga, Jalur Bidik Misi JALUR PRESTASI JALUR BIDIK MISI JALUR MITRA WARGA JALUR INKLUSI

: 5% Pagu Awal : 3% Pagu Awal : 5% PaguAwal : maksimal 5 peserta didik tiap rombel, tidak lebih2 ketunaan menyesuaikan kemampuan sekolah

ONLINE Jalur Reguler Pagu = Pagu awal – jalur prestasi – jalur bidik misi– jalur mitra warga – jalur inklusif – siswa tidak naik kelas

* Pagu awal ditetapkan sesuai dengan sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah. * Pagu peserta didik maksimal 36 siswa dalam satu rombel.

PEMILIHAN KOMPETENSI KEAHLIAN SMK Pemilihan sekolah di SMK Negeri memliki 2 varian

PILIHAN PERTAMA DAN KEDUA DALAM SATU SEKOLAH

PILIHAN PERTAMA DAN KEDUA BOLEH DI SEKOLAH YANG BERBEDA

Informasi PPDB 2017 SMKN 2 Buduran.pdf

Bahasa Indonesia dan. * Waktu Pendaftaran. 3. Page 3 of 6. Informasi PPDB 2017 SMKN 2 Buduran.pdf. Informasi PPDB 2017 SMKN 2 Buduran.pdf. Open.

5MB Sizes 4 Downloads 235 Views

Recommend Documents

2017-Informasi PPDB.pdf
sederajat yang dibuktikan dengan SKHUN. Page 3 of 7. 2017-Informasi PPDB.pdf. 2017-Informasi PPDB.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

PENGUMUMAN PPDB GEL 2 2017 MM.pdf
15 K000323 PUTRI SITI SUMSWATI 53 K000380 RIDHO TIMUR PRADOPO. 16 K000325 AISYAH SHALSABILA SYAFITRI 54 K000383 RAZY ABDUH SYIDIQ.

Brosur PPDB 2017 2018.pdf
Page 1 of 1. Brosur PPDB 2017 2018.pdf. Brosur PPDB 2017 2018.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu. Displaying Brosur PPDB 2017 2018.pdf.

Panduan-PPDB-Online-2017.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. Panduan-PPDB-Online-2017.pdf. Panduan-PPDB-Online-2017.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

LEAFLET PPDB 2016-2017.pdf
SMK KEHUTANAN NEGERI KADIPATEN. BUKAN SEKOLAH KEDINASAN. Whoops! There was a problem loading this page. LEAFLET PPDB 2016-2017.pdf.

SK pengumuman ppdb 2016_2017 gel 2.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item.

PENGUMUMAN PPDB T.P 2016-2017 SMPN 7.pdf
118 STEVEN EIDGER SIMANJUNTAK o 7 o 0 0 3 6 0 1 L 80,0 12,0 90,0 242,O 03 Juni2004 SD 5w. Advent P.S Sigulanggulang Siantar lJtara 118. 119 MAIKEL ...

JUKNIS PPDB TP. 2017-2018.pdf
Sign in. Page. 1. /. 45. Loading… Page 1 of 45. Page 1 of 45. Page 2 of 45. Page 2 of 45. Page 3 of 45. Page 3 of 45. JUKNIS PPDB TP. 2017-2018.pdf. JUKNIS ...

1704_Perubahan Juknis PPDB Tahun 2017.pdf
H. Page 3 of 25. 1704_Perubahan Juknis PPDB Tahun 2017.pdf. 1704_Perubahan Juknis PPDB Tahun 2017.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

HASIL PPDB 40.pdf
Page 1. Whoops! There was a problem loading more pages. Retrying... HASIL PPDB 40.pdf. HASIL PPDB 40.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

kobarkobari-edisi-168-silang-pendapat-informasi-spp.pdf ...
Page 3 of 8. kobarkobari-edisi-168-silang-pendapat-informasi-spp.pdf. kobarkobari-edisi-168-silang-pendapat-informasi-spp.pdf. Open. Extract. Open with.

dff0e-02---STMIK-AMIKOM-Yogyakarta-Sistem-Informasi-Geografi ...
Try one of the apps below to open or edit this item. dff0e-02---STMIK-AMIKOM-Yogyakarta-Sistem-Informasi-Geografi,-Pengertian-dan-Pemanfaatannya.pdf.

PENGUMUMAN PPDB 2015 FINAL.pdf
33 171 DEVIANA ANANDA MALIKI P SMP AMALIAH BOGOR CIAWI 178.20. 34 19 MUFTI AGUST BARQAH L SMP NEGERI 1 LUMBIS 178.10. 35 260 JUMAIDI ...

PENGUMUMAN PPDB 2014 web.pdf
Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. PENGUMUMAN PPDB 2014 web.pdf. PENGUMUMAN PPDB 2014 web.pdf.

PENGUMAN PPDB-1.pdf
468 FITRIATUL LUFTHANZA P Jember, 07-12-2002 SMPN 1 SILO. 403 FREDYANSAH WAHYU PURWANTO L Jember, 19-10-2001 SMP KARTIKA IV-4.

Panduan-PPDB-Online-SMAN3-Kotasorong.pdf
Panduan-PPDB-Online-SMAN3-Kotasorong.pdf. Panduan-PPDB-Online-SMAN3-Kotasorong.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Details. Comments.

SMPN 1 WATES Pendaftaran hari 2 PPDB 2014-2015.pdf ...
152 4 HERLIN PIRENA KRISTIANI P SDN TAWANG II 27.65. 153 336 DAHNIAL LUTHFI ACHMADA L MI TARBIYATUL ATHFAL BEDALI27.60. Page 3 of 8.

NEWS 2/2017 - Alfery
E-mail: [email protected]. Alena Křížová. Auditor. Income tax ... sum up certain changes related to income tax effective from 1 January 2017. Many of them ...

NEWS 2/2017 - Alfery
Page 1 ... Everyone who wishes to make use of this option must have income only ... document, you will only do it at your own risk and responsibility. Please do ...

SMPN 1 WATES Pendaftaran hari 2 PPDB 2014-2015.pdf ...
Page 1 of 8. Urut Pendf. 1 265 NATALIA YENI WIJAYANTI P SDK PURWOREJO 29.55. 2 389 SIGIT SASONO L SDN WONOREJO II 29.20. 3 396 DIKA AMALIA ...

2017 Sub-State 2 Tournament
Sleepy Eye Baseball Park. 552 7th Ave SW, Sleepy Eye, MN. Stark Ball Park. 23150 County Road 24, Stark, Minnesota http://www.3rddistrictlegionbaseball.org.

JUKNIS PPDB 2015-2016 SMAN 4 BERAU.pdf
... peserta didik baru yang mendaftarkan ke SMA, MA dan SMK, wajib : a. Mengisi formulir pendaftaran;. b. menunjukkan ijazah Asli SMP/ MTs/ Program Paket B ...

Juknis PPDB SMANU MH THAMRIN T. 20172018.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. Juknis PPDB ...

SK Kelulusan PPDB MAN 6 Cibubur 2014.pdf
021-87715798. Website. w w w . m a n 6 . s c h . n e t Email : mansix_jakarta@ yahoo.com. 37 1-014-0379 FIRDA ALLAWIYAH MTSN 33 JAKARTA 70.375 DITERIMA. 38 1-014-0372 M.ANDI BACHTIAR MTSN 30 JAKARTA 70.325 DITERIMA. 39 1-014-0419 NURUL RAMADHANI D MT